Peserta beregu ini seragamnya kompak dan keren temanya itu dapat banget, merah putih melambangkan warna bendera Indonesia.
Ini wajib ditampilkan karena peserta da PJB tuan rumah, apa ya temanya tentang ayam....wah ini mengingatkan flu burung.
Wah kalau ini tentang Bung Karno Presiden RI pertama...
Peserta yang dibawah ini temanya sangat mengena dimana sebelum merdeka kita dijajah negara asing dengan segala triknya yang kejam, sekarangpun setelah merdeka kita juga masih dijajah secara halus...lha gimana gak dijajah semua bahan pokok aja masih dari luar negeri gitu....kedelai, beras,guka dan lain2....
Kalau ini mengingatkan kita pada kepedulian kita tentang alam dimana kekeringan ada dimana-mana...lagi2 rakyat juga yang dirugikan harus mencari air..kesana kemari
Yang ini menyindir pemerintah dengan segala kebijaksanaan tentang BBM, apalah itu rakyat yang harus diutamakan.
Hari tanggal 2 Agustus 2008 ada gerak jalan tradisional Paiton Probolinggo. Peserta Getras ada yang perorangan dan beregu. Sayang tadi saya tidak melihat dari awal, katanya sih ada Adji Massaid dan Khofifah dan lain2nya. Tapi gak pa pa lah meskipun agak terlambat masih bisa melihat peserta getras yang unik2. Lumayanlah untuk ngisi blog yang lama gak diisi karena lagi belajar main dengan Multiply. Getras dimulai atau diberangkatkan dari lapangan PJB Paiton atau pastinya di Gedung serbaguna PJB Paiton. Untuk ceremonynya gak ngikuti...ketiduran...
Hari tanggal 2 Agustus 2008 ada gerak jalan tradisional Paiton Probolinggo. Peserta Getras ada yang perorangan dan beregu. Sayang tadi saya tidak melihat dari awal, katanya sih ada Adji Massaid dan Khofifah dan lain2nya. Tapi gak pa pa lah meskipun agak terlambat masih bisa melihat peserta getras yang unik2. Lumayanlah untuk ngisi blog yang lama gak diisi karena lagi belajar main dengan Multiply. Getras dimulai atau diberangkatkan dari lapangan PJB Paiton atau pastinya di Gedung serbaguna PJB Paiton. Untuk ceremonynya gak ngikuti...ketiduran...
Saya mulai melihat jam 4 sore dan ini foto2 yang sempat saya ambil, untuk peserta yang beregu hanya 1 gambar yang saya ambil karena menurut saya lucu2 peserta perorangan. Untuk peserta yang fotonya saya masukkan blog ini dimanapun berada mohon ijin adanya.
Foto dibawah ini peserta yang memakai kustum ondel2...atau apalah..keren kok dan kreatif..selamat ya.
Peserta ini kostumnya bertema wisata gunung bromo dimana....gunung Bromo adalah salah satu ikon wisata daerah Probolinggo
Peserta ini mengusung tema candi Jabung...di Probolinggo ada candi Jabung.
Peserta yang dibawah saya kurang jelas temanya, tapi yang jelas asyik...
Kalau boleh saya komentari peserta yang ini temannya Keluarga Berencana ikut Getras
1 komentar:
wah jadi pengen ikut getras lagi nih..semoga rutin diselenggarakan
Posting Komentar